Minggu, 27 Maret 2011

CARA MENGINSTALL WINE 1.3.12 PADA UBUNTU 10.10/10.4/11.04

wine versi ini telah memperbaiki banyak bug diantaranya :
  • Support for multiple icon sizes in wine menu builder.
  • Improvements to the help browser.
  • Initial stab at DOSBox integration.
  • Various MSI fixes.
  • Some fixes to the Wine debugger
Jadi temen2 bisa menjalankan aplikasi windows hampir seperti menggunakan windows.
langsung aja ke cara menginstallnya
buka terminal lalu ketikkan
  • sudo add-apt-repository ppa:ubuntu-wine/ppa
  • sudo apt-get update
  • sudo apt-get install wine1.3

0 komentar:

Posting Komentar